Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label My Beloved

Building A Healthy Lifestyle

Menjelang akhir tahun 2019 mulai berani melakukan telaah pada diri sendiri. Sebagian energi dipakai untuk hal itu saja. Sebagian lagi mengendap, tak berguna. Ditambah kondisi kesehatan semakin menurun diusia sebelia itu. Kolesterol tertinggi yang dialami sekitar 289 mg/dL, Asam Urat 14 mg/dL, Gula Darah 169 mg/dL dan berat badan dibatas akhir overweight. Seringkali saya merasakan nyeri pinggang seperti ditusuk pertanda asam urat melewati batas normal. Siklus menstruasi yang terlampau panjang berkisar 35-40 hari menambah keresahan. Jika direview sepertinya setiap 3 (Tiga) bulan mengalami sakit tenggorokan, susah menelan, batuk dan pilek sampai sesak napas. Puncaknya diawal Bulan Desember, saat itu masuk klinik dan didiagnosa mengalami komplikasi, kekurangan nutrisi dan infeksi pencernaan. Entah berapa jenis obat yang harus dihabiskan, entah berapa ml cairan yang disuntikan. Alhasil, penyesalan selalu datang diakhir. 😌 Pertama kali yang dilakukan ialah mengajak diri sendiri berbicar...

Our Pet

Penyongku Sayang ... Kehadiranmu adalah sesuatu yang istimewa. Tingkahmu yang masih kecil membuat kami sering menggodai. Awalnya aku tidak begitu memperhatikan kamu karena aku pikir kamu sama seperti kucing yang lain. Cuma numpang makan. Padahal adik-adikku begitu menyukaimu  . Tapi, kamu malah senang dan tinggal dirumah. dan itu membawa suasana baru. Tidak cuma adik bungsku, Ajai yang saat itu masih kecil mengajak kamu main. Abahku juga merawatmu. Semakin lama kamu semakin gesit, semakin asyik untuk diajak main. Kamu juga mengerti apa yang kami katakan. Kalau mama bilang, "Sana, minta makan sama kakak didapur", maka kamu mengeong menuju dapur. Semisalnya, kamu mulai rese , mama cukup bilang "Abah, penyong nakal " , otomatis kamu menjauh seperti kami karena takut sama Abah. Ketika disuruh "Jagain rumah, Penyong" kamu patuh pada perintahnya. Yapp, Penyongku si lucu.  Tapi, kemana kamu saat ini ? Sudah seminggu kamu ga pulang . Cepat pula...